Cerita Selebriti
Jadi Idola, Harimau Benggala Milik Alshad Ahmad Mulai Jarang Terlihat, Kemana Jinora? Ini Jawabannya
Jadi idola warganet, harimau benggala milik Alshad Ahmad mulai jarang terlihat, kemana Jinora? Ini jawabannya.
Sembari menggendong hewan lucu itu, Alshad Ahmad menjelaskan bahwa hewan yang ia pelihara adalah legal.
"Jadi ini binturong jawa, namanya Ano, ini legal dari penangkaran Semarang," jelas Alshad Ahmad.
Bahkan ada rusa yang didatangkan dari India.
"Ini juga dari India, satu kampung sama merak tadi, merak biru," kata Alshad Ahmad.

2. Satu burung macau seharga 50 juta rupiah
Alshad Ahmad pun mempunyai burung macaw seharga 50 juta rupiah.
"Ini macaw wing green ini 50 sampe 65-an," jelasnya.
"Gue pusing gaes, 50 juta, seharga motor ninja ini mah urusannya," reaksi si presenter.

3. Bahkan sampai pelihara Harimau Benggala
"Tapi ini beneran lho ya? boleh dipelihara harimau?"
"Harimau benggala boleh, India"
"Berarti bukan harimau sumatera, bukan harimau itu jangan ya,"
Ia bahkan mengaku mengikuti aturan dari Indonesia untuk tidak memelihara satwa langka nusantara.
Tak hanya itu, bahkan Alshad Ahmad juga memamerkan koleksi lainnya seperti burung kakak tua, merak, burung unta dan masih banyak lagi.
Penasaran seperti apa keseruan melihat kebun binatang mini ini?
Tonton videonya di sini:
(TribunPalu.com/Isti Prasetya)