All England 2020
Update Hasil All England 2020: Rhustavito Kalah Rubber Set, Hafiz/Gloria Melesat ke Perempat Final
Update hasil All England 2020: Shesar Hiren Rhustavito kalah dramatis, Hafiz/Gloria melesat ke perempat final dalam laga straight game.
Jumat 13 Maret 2020
- Pukul 00.10 WIB Court -: Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan vs Takuro Hoki/Yugo Kobayashi - Jepang
- Pukul 00.10 WIB Court -: Gregoria Mariska Tunjung vs Tai Tzu Ying (2) - Taiwan
- Pukul 01.00 WIB Court -: Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto vs Lee Song Hee/Shin Seung Chan (4) - Korea Selatan
- Pukul 01.30 WIB Court -: Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (5) vs Marcus Ellis/Chris Langridge - England
Laga turnamen tertua di dunia ini bisa disaksikan di TVRI Nasional.
Hal ini diketahui dari unggahan Twitter Badmintalk yang telah mengumumkan jadwal tayang turnamen Super 1000 ini.
Dirangkum TribunPalu.com dari @BadmintonTalk berikut jadwal jam tayang untuk All England 2020 di TVRI Nasional dan TVRI Sport HD:
Babak Pertama - 32 Besar
Rabu, 11 Maret 2020: 16.00 - 01.00 WIB
Babak Kedua - 16 Besar
Kamis, 12 Maret 2020: 18.00 - 04.00 WIB
Babak Ketiga - Perempatfinal
Jumat, 13 Maret 2020: 17.00 - 03.00 WIB
Babak Keempat - Semifinal
Sabtu, 14 Maret 2020: 17.00 - 03.00 WIB
Babak Puncak - Final
Minggu, 15 Maret 2020: 19.00 - 23.59 WIB
• Meski Kalah Nyesek, Momen Praveen/Melati dan Rivalnya Ini Bikin Kagum, BWF: Sangat Suka Adegan Ini!
• Gloria Emanuelle Blak-blakan soal Alasan Pilih Jadi Atlet, Hafiz Faizal Ngakak Dengar Pengakuannya
(TribunPalu.com/Isti Prasetya)