Cerita Selebritis
Sempat Bagikan Masker Gratis, Uya Kuya Mengaku Kapok: Banyak yang Disalahgunakan
Presenter Uya Kuya mengaku kapok setelah sempat membagikan masker gratis di tengah mewabahnya virus corona belakangan ini.
Tidak sekedar menjual dengan harga yang lebih murah, dirinya juga mengaku memberikan batasan kepada pembeli maskernya.
Dalam kesempatan itu Uya Kuya juga sempat menyampaikan bahwa baginya apa yang penting saat ini ialah berupaya melakukan sesuatu dibanding hanya menyalahkan pihak-pihak tertentu.
"Intinya mendingan kita melakukan sesuatu, daripada kita berkoar-koar doang nyalahin orang kanan kiri tapi sementara yang berkoar-koar itu tidak melakukan apa-apa," ujarnya.
Selengkapnya simak berikut ini
Jumlah kasus virus corona di Indonesia bertambah menjadi 172
Sementara itu, dilaporkan bahwa jumlah kasus virus corona di Indonesia kembali bertambah.
Berdasarkan laporan data yang dirilis pemerintah pada Selasa (17/3/2020), tercatat saat ini ada 172 kasus yang ditemukan.
Juru bicara pemerintah untuk penanganan virus corona, Achmad Yurianto menjelaskan data per Minggu (15/3/2020) menunjukkan jumlah kasus virus corona berada di angka 134.
Kemudian kembali ditemukan adanya 12 pasien baru yang menambah jumlah kasus menjadi 146.
Dilansir dari tayangan YouTube Kompas TV, per Senin (16/3/2020) ditemukan 20 kasus baru dari pemeriksaan spesimen yang dilakukan oleh Badan Litbang Kesehatan.
Tampil Tegas dan Berani, Najwa Shihab Pernah Insecure dan Selalu Bawa Senjata Ini: Aku Selalu Nangis |
![]() |
---|
Kekasihnya Jadi Tersangka Kasus Video Syur, Wijin Akui Akan Tetap Menikahi Gisel, Kapan Rencananya? |
![]() |
---|
Bagikan Potret Adam Suseno Tanpa Kumis Tebal, Inul Daratista: Seumur Hidup Baru Kali Ini Aku Lihat |
![]() |
---|
Dapat Ucapan Epic dari Teman, Ringgo Agus Umumkan Nama Unik Adik Bjorka: Nanti Saya Cerita Alasannya |
![]() |
---|
Peringati HUT ke-75 TNI, Annisa Pohan Ungkap Rasa Bangga Pernah Jadi Bagian dari Keluarga Besar TNI |
![]() |
---|