Penyebab Kucing Mendengkur: Bisa Lapar, Tetapi Juga Bisa Jadi Cara Penyembuhan Diri dari Penyakit
Kucing merupakan hewan mamalia yang kerap mendengkur kapanpun dan dimanapun.Anda wajib mengetahui penyebabnya berikut ini.
Penulis: Rahman Hakim | Editor: Ananda Putri Octaviani
Seorang ahli dalam bidang perilaku hewan di Boomfield Hills, Megchigan, Theresa DePorte mengatakan jika kucing memiliki sebuah naluri unik.
Yakni ingin menyelidiki sesuatu.
"Kucing memiliki naluri untuk menyelidiki sesuatu," jelas Theresa DePorter
Pun kucing menganggap ruang kecil dan terbatas sebagai tempat yang aman untuk bersantai dan tidur.
Baca juga: Ketahui Alasan dan Cara Mengatasi Kucing yang Tidak Nafsu Makan
Baca juga: Intip 8 Penyebab Kucing Diare, Lakukan Hal Ini untuk Mengatasinya
Baca juga: Kucing Persia Milik Mahasiswi Untad Hilang di Jl Undata Palu
3. Menggosokkan Kepala
Saat kucing menyenggol tangan kamu saat Anda hendak mengelusnya, itu tandanya kucing itu merasa nyaman bersamamu.
Lebih khusus lagi, ketika seekor kucing menyentuh hidungnya ke tangan yang terulur, itu berarti kucing itu menerima kamu.
Kucing melakukan ini hanya dengan orang atau kucing yang membuat mereka nyaman.
Dengan menyentuhkan hidungnya ke kamu, kucing memberi Anda izin untuk membelai di tempat yang disukainya, seperti dari atas mata hingga ke belakang leher.
4. Tidak Suka Dielus di Bagian Perut
Kucing terkenal tidak suka perutnya disentuh.
Mengapa? Itu tidak alami, dan kamu tidak akan pernah melihat kucing saling mengelus perut.
(TribunPalu.com/Hakim)