Manfaatkan Akhir Pekan Anda dengan Bercocok Tanam Bunga Kenanga, Simak Tata Caranya Berikut Ini

Berikut ini TribunPalu sampaikan tata cara bercocok tanam bunga kenanga untuk mengisi kegiatan akhir pekan.

Pixabay/Maya Pujiati
Tips menanam bunga kenanga 

Manfaatkan Akhir Pekan Anda dengan Bercocok Tanam Bunga Kenanga, Simak Tata Caranya Berikut Ini

TRIBUNPALU.COM - Berikut ini TribunPalu sampaikan tata cara bercocok tanam bunga kenanga untuk mengisi kegiatan akhir pekan.

Akhir pekan menjadi waktu ynag paling dinanti-nantikan oleh sebagian besar orang.

Karena di akhir pekan, mereka dapat merefresh pikiran setelah satu pekan bekerja, belajar atau aktivitas lainnya.

Selain berekreasi dengan keluarga, Anda bisa memanfaatkan waktu akhir pekan dengan bercocok tanam bunga kenanga.

Tak hanya untuk mengisi waktu akhir pekan saja, bahkan bunga kenanga juga bisa mempercantik teras atau halaman rumah Anda.

Melansir dari laman Balcony Garden Web, bunga kenanga juga dikenal sebagai bunga Ylang Ylang yang berasal dari Asia Tenggara.

Bunga kenanga atau Ylang Ylang ini memiliki nama latin Cananga Odorata, yang merupakan tanaman keluarga Annonaceae seperti srikaya.

Ylang ylang memiliki arti bunga dari bunga, di mana bunga ini memiliki warna hijau pucat menjadi kuning, namun berbau harum.

Untuk tata cara menanamnya, Anda bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini:

Baca juga: Tips Menanam Bunga Matahari, Ketahui Juga Cara Merawatnya Agar Tumbuh Indah di Halaman Rumah

Baca juga: Tips Berkebun: Menanam Monstera hanya dengan Menggunakan Air, Perhatikan Langkah-langkah Berikut

Ilustrasi berkebun
Ilustrasi berkebun (The Healthy)

1. Pembenihan

Langkah pertama untuk menanam bunga kenanga adalah pemilihan biji.

Anda disarankan untuk menanam bunga kenang mulai dari biji daripada menggunakan sistem stek.

Kemudian Anda bisa merendam benih bunga kenanga di dalam air hangat selama setengah jam.

2. Penyemaian

Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved