Palu Hari Ini

Box Container di Belakang Untad Siap Difungsikan

Box container di jalan belakang Universitas Tadulako, Kota Palu siap difungsikan, Jumat (23/2/2024) siang.

Editor: Haqir Muhakir
Jimmy Patiung
Box container di jalan belakang Universitas Tadulako, Kota Palu siap difungsikan, Jumat (23/2/2024) siang. 

Laporan Wartawan TribunPalu.com Jimmy Patiung 

TRIBUNPALU.COM, PALU - Box container di jalan belakang Universitas Tadulako, Kota Palu siap difungsikan, Jumat (23/2/2024) siang.

Lapak jualan ini diperunrukkan bagi pelaku usaha kecil.

Untuk bisa memanfaatkannya, pelaku usaha harus mendaftar ke kantor lurah.

Secara administratif, kawasan Untad berada di Kelurahan Tondo, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu.

"Saya belum mendaftar booth kontainer di kantor Kelurahan" ujar Abdul Rahman (44) salah seorang pelaku usaha kepada TribunPalu.com. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved