Parigi Moutong Hari Ini
BPJS Tak Tanggung Kasus KDRT, Bupati Parigi Moutong Siapkan Anggaran Khusus
Erwin menyebutkan, kebijakan ini sejalan dengan upaya menjadikan Parigi Moutong sebagai kabupaten layak anak.
Penulis: Abdul Humul Faaiz | Editor: Regina Goldie
“Insya Allah, anggaran akan disiapkan pemerintah daerah,” sebutnya.
Erwin menyebutkan, kebijakan ini sejalan dengan upaya menjadikan Parigi Moutong sebagai kabupaten layak anak.
Baca juga: Jalan Longsor di Dusun Tillani Banggai Kepulauan, 108 Jiwa Terancam Terisolir
“Anak-anak harus tumbuh dengan aman dan bahagia,” tegasnya.
Ia juga mengajak seluruh pihak untuk melindungi anak-anak sejak dini.
“Orang tua, guru, dan masyarakat harus ikut menjaga,” jelas Erwin.
Menurutnya, pendidikan dengan kasih sayang akan mencetak generasi berkualitas.
“Jika anak dididik dengan kasih sayang, mereka tumbuh hebat,” ungkapnya.
Erwin pun berpesan kepada anak-anak agar rajin belajar, disiplin, dan berani bermimpi.
“Anak-anak harus rajin belajar dan berani bermimpi,” pungkasnya. (*)
| Sekda Zulfinasran Ingatkan PPPK Parigi Moutong Tak Langsung ke Bank Usai Terima SK |
|
|---|
| 941 PPPK Parigi Moutong Tahap 2 Terima SK Secara Serentak |
|
|---|
| Nelayan Diminta Terlibat Cegah Ilegal Fishing di Teluk Tomini Parigi Moutong |
|
|---|
| Kades Torue Kalman Andi Mahmud Tepis Tuduhan Pilih Kasih dalam Penyaluran Bantuan |
|
|---|
| Klarifikasi Isu Penyalahgunaan Dana Desa, Kades Torue Beri Klarifikasi dan Ajak Warga Diskusi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/1000001397jpg.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.