Zodiak
Punya Sifat yang Bertolak Belakang, 8 Pasang Zodiak Ini Akan Sulit Jalani Hubungan yang Harmonis
Karena sifat dan pandangan yang bertolak belakang, delapan pasang zodiak ini akan sulit jalani hubungan asmara yang harmonis. Apa saja?
Sementara Cancer sebaliknya.
Mereka sangat bergantung secara emosional dan tidak suka berada dalam kesendirian.
Kombinasi keduanya sangat sulit mewujudkan relasi yang solid karena memiliki perbedaan yang sangat ekstrem satu sama lain.

7. Pisces dan Gemini
Pisces dan Gemini melihat emosi-emosi dengan cara yang berbeda.
Pisces penuh sensitivitas dan perasaan, sedangkan Gemini tidak memberi terlalu banyak perhatian pada aspek-aspek tersebut.
Jika dua pemilik zodiak ini bersatu, salah satunya akan lebih banyak merasakan sakit dalam perjalanan cinta mereka.
• Tes Kepribadian: Wanita Mana yang Gendong Anak Orang Lain? Pilihanmu Ungkap Kemampuan Komunikasimu
Meskipun hubungan Virgo dan Gemini tampak berbunga-bunga di awal, rasa itu cenderung akan memudar seiring berjalannya waktu.
Alasannya adalah karena keduanya memiliki kepribadian yang berseberangan.
Gemini sangat senang dengan hal-hal yang menyenangkan dan posesif.
Mereka juga kerap ragu-ragu dalam memilih dalam hidup, dan hal itu dibenci oleh Virgo.
Di sisi lain, seorang Virgo sangatlah perfeksionis dan tidak dapat menoleransi kekurangan, sedangkan Gemini dikenal dengan hal yang sama.
(TribunPalu.com, Kompas.com)