Tulis Kata-kata Bijak, Kalina Ocktaranny: Tidak Semua Orang yang Terlihat Buruk Itu Tidak Baik

Kalina Ocktaranny kembali menuliskan sebuah unggahan di Instagram seusai adegan saling membalas dengan sang putra, Azka Corbuzier.

KOMPAS.com/DIAN REINIS KUMAMPUNG
Kalina Ocktaranny saat diabadikan di kawasan Petukangan, Jakarta Selatan, Minggu (17/3/2019) 

I can see that you're having fun with your new family that you just met a week ago, new Kids that u care about, and I'm sorry that I can't be as fun as them, buts it's just not me, and I'm happy that you can get that.

And whatever it is.. You're still my Mom and I will always love you.

Now for the media, your new BF and etc, bring my name far away from it.

I have a future to catch.

Azka Corbuzier

Beeg Boi Awooooooo

Tulisan Azka yang menyita perhatian warganet pun membuat hati Kalina tergerak.

Ia pun menjawab segala keluh kesah Azka.

Meyakinkan sang putra jika dirinya akan tetap berusaha menjadi ibu yang baik untuk Azka.

Baca juga: Google Doodle Spesial Hari Guru Nasional 2020 Tampilkan Tino Sidin, Ini Profil Sang Pelukis

Baca juga: Tes Kepribadian: Coba Tebak Mana Siluet Wanita yang Paling Sukses? Pilihanmu akan Ungkap Karaktermu

Ia juga meyakinkan Azka jika tak akan ada yang menggantikan sosok Deddy Corbuzier sebagai ayah Azka.

Cinta mama, Azka @azkacorbuzier

Ngga seharusnya mama katakan semua ini di media sosial..

Tidak mudah utk kamu memahami semua yg terjadi..

Tidak mudah utk kamu menerima pemberitaan tentang mama..

Bukan mau mama utk melibatkan kamu, begitu juga dengan papa Azka..

Sumber: TribunSolo.com
Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved