Viral Masjid di Sunter Mirip Taj Mahal, Ini Faktanya!
Masjid Ramlie Musofa merupakan masjid yang memiliki desain mirip dengan Taj Mahal di India. Masjid ini didirikan oleh keluarga mualaf.
TRIBUNPALU.COM, JAKARTA – Sekarang, Taj Mahal tidak hanya bisa ditemui di India.
Banyak tiruan bangunan yang dibuat sama dengan Taj Mahal yang ada di India.
Salah satunya adalah sebuah masjid yang terletak di tepi danau Sunter, Jakarta memiliki desain mirip dengan Taj Mahal.
Namanya, Masjid Ramlie Musofa.
Masjid yang didominasi warna putih ini berada di Jalan Danau Sunter Selatan 1 blok 1 10 nomor 12C 14A, Tanjung Priok, Jakarta Utara.
Walaupun selesai dibangun sejak tahun 2016, hingga saat ini kemegahan masjid itu masih jadi perbincangan hangat warganet.
Baca juga: Viral di TikTok, Ini Lirik Lagu Secukupnya dari Hindia Lengkap dengan Video Klipnya
“Entar prewedding di situ yak. Aku doain biar cepet ketemu jodoh,” ujar pemilik akun @zxskqkqksakaksk di TikTok.
“InsyaAllah 2021 foto prewedding di masjid ini,” tulis @shantysusanti06.
Dilansir dari TribunJakarta.com, ternyata masjid yang terletak di kawasan elit ini memiliki fakta menarik.
1. Pemiliknya Seorang Mualaf
Ramai soal Atta Halilintar Ingin 15 Anak dari Aurel, Krisdayanti Menentang: Ngaco |
![]() |
---|
Ramalan Zodiak Cinta Hari Ini, Minggu 11 April 2021: Gemini Bertengkar, Suasana Hati Pisces Buruk |
![]() |
---|
Ramalan Zodiak Cinta, Senin 12 April 2021: Capricorn Sangat Romantis, Scorpio Jangan Sampai Menyesal |
![]() |
---|
Chelsea Terancam, Liverpool Tancap Gas, Perebutan 4 Besar Makin Seru, Berikut Klasmen Liga Inggris |
![]() |
---|
Ramalan Zodiak Senin, 12 April 2021: Pikiran Capricorn Kacau karena Pekerjaan, Leo sedang Romantis |
![]() |
---|