Euro 2020
Hasil Euro 2020 - Kiper Swedia Robin Olsen Tampil Perkasa, Spanyol Ditahan Imbang 0-0
Skor 0-0 tetap tidak berubah hingga wasit asal Slovenia, Slavko Vincic, meniupkan peluit tanda berakhirnya pertandingan.
Spanyol mengalirkan 419 operan pada babak pertama kontra Swedia.
Jumlah tersebut menjadi rekor operan tertinggi pada 45 menit pertama di ajang EURO sejak 1980.
Spanyol 0-0 Swedia
Susunan pemain Spanyol dan Swedia:
Spanyol (4-3-3): 23-Unai Simon; 18-Jordi Alba, 24-Aymeric Laporte, 4-Pau Torres, 6-Marcos Llorente; 8-Koke (17-Fabian Ruiz 87'), 26-Pedri, 16-Rodri (10-Thiago Alcantara 66'); 19-Dani Olmo (9-Gerard Moreno 74'), 7-Alvaro Morata (22-Pablo Sarabia 66'), 11-Ferran Torres (21-Mikel Oyarzabal 74')
Pelatih: Luis Enrique
Swedia (4-4-2): 1-Robin Olsen; 2-Mikael Lustig (16-Emil Krafth 75'), 24-Markus Danielsson, 3-Victor Lindelof, 6-Ludwig Augustinsson; 7-Sebastian Larsson, 8-Albin Ekdal, 10-Emil Forsberg (5-Pierre Bengtsson 84'), 20-Kristoffer Olsson (26-Jens Cajuste 84'); 9-Marcus Berg (22-Robin Quaison 69'), 11-Alexander Isak (17-Viktor Claesson 69')
Pelatih: Janne Andersson
Artikel inis udah ditayangkan di Bolasport.com dengan judul Hasil EURO 2020 - Spanyol Cetak Rekor Operan, tetapi Skor Pertandingan Mengenaskan