Soroti Pernyataan Jokowi soal Penundaan Pemilu 2024, Demokrat: Malu-malu Tapi Mau

Partai Demokrat menilai pernyataan Presiden Jokowi soal penundaan pemilu tidak tegas.

scmp.com
Presiden Joko Widodo 

“Siapa pun boleh-boleh saja mengusulkan wacana penundaan pemilu dan perpanjangan masa jabatan presiden, menteri atau partai politik, karena ini kan demokrasi. Bebas aja berpendapat. Tetapi, kalau sudah pada pelaksanaan semuanya harus tunduk dan taat pada konstitusi,” ujarnya.

Artikel ini telah tayang di KompasTV dengan judul "Demokrat Nilai Pernyataan Jokowi Tidak Tegas soal Tunda Pemilu 2024: Malu-malu Tapi Mau"

Sumber: Kompas
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved