Kumpulan Bahasa Gaul Viral di TikTok: Ketahui Arti Kata Vibing, Me Time, Gamon hingga Menimisu

Bahasa gaul merupakan salah satu bahasa yang populer digunakan di media sosial, ketahuilah arti dari kata-kata ini.

Freepik
Arti kata bahasa gaul yang kerap digunakan anak muda zaman now 

Apabila kamu sering melihat postingan dengan keterangan vibes, pasti sedang menggambarkan sebuah aura positif.

Sedangkan kata vibing dalam konteks ini menjadi sebuah pekerjaan yang dikerjaan.

Vibing berarti bersantai atau bergaul.

Kata vibing ini termasuk ke dalam kata slang dalam Bahasa Inggris.

Melansir dari laman TribunJatim, kata vibing yang berasal dari kata vibe ini tidak hanya untuk seseorang saja.

Tetapi juga bisa digunakan untuk menggambarkan tempat atau karya seni.

Maka dari itu kamu dapat memaknai saat seseorang berbicara mengenai vibes, hal itu berarti ia sedang membicarakan tentang apa yang sedang ia rasakan terhadap suatu hal tertentu.

Baca juga: Ketahui Arti Kata Tengsin yang Populer dalam Istilah Bahasa Gaul di Media Sosial

2. Arti Kata Me Time

Jika menilik lebih dalam, kata me time berasal dari dua kata berbahasa Inggris, yakni kata me dan time.

Melansir dari kamus Bahasa Inggris Sederet, me diartikan aku dan time adalah waktu.

Maka me time bisa diartikan sebagai waktunya aku.

TribunPalu juga melansir dari laman TribunJatim, dikatakan jika me time ini merupakan suatu kondisi seseorang.

Terlebih lagi saat seseorang menyisihkan waktu sendiri tanpa ada kehadiran orang lain.

Umumnya orang melakukan me time ini untuk mencari ketenangan batin dan jiwa.

Mereka sering me time sebagai cara mengembalikan energi yang sudah banyak terbuang.

Sumber: Tribun Palu
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved