Liga Inggris
Liverpool Permalukan Man United 7 Gol Tanpa Balas, Ten Hag Selalu Kalah vs Big Six di Laga Tandang
Liverpool sukses mempermalukan Manchester United dalam lanjutan Liga Inggris dengan skor 7-0.
Editor:
Imam Saputro
Tim Meriam London kalah dengan skor 3-1 saat bertemu Manchester United di depan publik Old Trafford.
Lalu, Manchester City yang berstatus sebagai juara bertahan juga terkapar dengan skor 2-1 saat bermain di markas kebesaran Manchester United.
Tottenham Hotspur juga tak berdaya saat dipecundangi Manchester United di Old Trafford.
Bahkan, Liverpool yang baru saja membantai Manchester United juga kalah dengan skor 2-1 saat bertandang ke Old Trafford pada awal musim ini.
Hasil berbeda antara laga kandang dan tandang melawan tim Big Six itupun layak diperhitungkan Manchester United sebelum mengakhiri kompetisi musim ini.
(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)
Berita Terkait: #Liga Inggris
| Prediksi Skor Brentford vs Liverpool di Premiere League: Laga Kebangkitan Mo Salah dkk? |
|
|---|
| Prediksi skor Man United vs Brighton Malam Ini: Tuan Rumah Bisa Ukir 3 Kemenangan Beruntun? |
|
|---|
| Prediksi Skor Chelsea vs Sunderland Sabtu Malam: Siapa Bisa Melaju ke Posisi 2 Premiere League? |
|
|---|
| Hasil Liverpool vs Man United: Mbeumo Rekor, Arsenal Kedinginan di Puncak Klasemen Premiere League |
|
|---|
| Prediksi Skor Nottingham Forest vs Chelsea: Tuan Rumah Bisa Menjauh dari Zona Merah? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/Pelatih-Manchester-United-Erik-ten-Hag.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.