Bursa Transfer
Tinggalkan PSG, Ini Daftar Klub yang Mampu Datangkan Kylian Mbappe, Termasuk Man United
Kylian Mbappe, bintang muda Paris Saint-Germain (PSG), telah mengungkapkan ketidakinginannya untuk memperpanjang kontraknya.
Bahkan mereka rela mengeluarkan banyak uang untuk mendatangkan Enzo Fernandez dan Mykhailo Mudryk.
Tak dapat dimungkiri mereka memiliki dana yang begitu melimpah sehingga The Blues dianggap sebagai salah satu tim yang bakal kuat untuk membayar gaji Mbappe.
3. Real Madrid
Kepergian Karim Benzema ke Al Ittihad membuat Real Madrid membutuhkan sosok baru di lini depan.
Kylian Mbappe merupakan salah satu penyerang yang diidam-idamkan oleh Los Blancos.
Penyerang berusia 24 tahun itu bisa menjadi suksesor yang pantas untuk Benzema.
Bagaimanapun Mbappe juga memiliki hasrat untuk berlabuh ke sana.
Jika perkara uang, Real Madrid tak bakal memiliki masalah yang berarti.
Mereka memiliki kemampuan untuk mendatangkannya ke Santiago Bernabeu.(*)
(TribunPalu.com/Tribunnews.com)
| Update Bursa Transfer Liga Inggris: MU Datangkan Cunha, Arsenal Perpanjang Kontrak 3 Pemain Kunci |
|
|---|
| Bursa Transfer Liga 1 Mulai Panas:Jacob Mahler Diincar Banyak Klub, Ramdani Lestaluhu Balik Persija? |
|
|---|
| Terpengaruh Kepergian Jurgen Klopp, Virgil van Dijk Ogah Janji Setia Bersama Liverpool |
|
|---|
| Manchester United Dipastikan Tak Belanja Striker Baru, Ini Penyebabnya |
|
|---|
| Striker Malas MU Absen Panjang, Erik ten Hag Bakal Datangkan Striker Baru? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/mbapeee.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.