Editor
Pengaduan lainnya dari pelapor telah dilaporkan kepada Badan Pengawasan Mahkamah Agung RI melalui aplikasi SIWAS.
Putusan tersebut sekaligus menegaskan bahwa RUPS Luar Biasa PT Sentral Indotama Energi tanggal 27 Juni 2024 sah secara hukum.
Pengunjuk rasa menilai, Kadis Perikanan Touna belum bisa memberikan jaminan terkait penolakan Survei Seismik 3D Gorontalo Offshore.
Transformasi digital melalui Sentuh Tanahku diharapkan dapat semakin mendekatkan layanan pertanahan kepada masyarakat.
Pertemuan belum masuk ke substansi masalah pertambangan nikel di Desa Pakowa, Kecamatan Pagimana.
Tak hanya jendela, sejumlah pot bunga di pekarangan kantor perwakilan rakyat itu juga pecah.
Permintaan itu diajukan April sendiri yang meminta bantuan kepada petugas layanan pengaduan Damkarmat Kendari.
Penerapan K3 merupakan budaya kerja yang harus melekat pada setiap insan PT PLN, bukan sekadar pemenuhan regulasi.
Sesi diskusi dilakukan dengan melibatkan narasumber dari kementerian/lembaga terkait dan akademisi.
Dalam upacara itu, bukan hanya Embun Sari yang mengenakan kebaya. Petugas dan peserta upacara perempuan juga seluruhnya mengenakan kebaya.
Meskipun Pertamina menyatakan stok aman, antrean truk masih sering terlihat di berbagai SPBU di Kota Palu dan kabupaten sekitarnya.
Di hadapan warga, politisi Demokrat Sulteng itu mematikan konflik lahan di Lore Raya menjadi perhatian pemerintah.
Penghargaan atas dua program tersebut mencerminkan pentingnya keberlanjutan yang berangkat dari kebutuhan riil masyarakat.
Imbauan ini merupakan bentuk empati dan solidaritas kepada saudara yang berada di Aceh, Sumatra Barat dan Sumatra Utara.
Kontribusi sekecil apapun, baik berupa ide maupun pikiran, sangat berarti bagi organisasi.
Dengan tangan terikat tali ties berwarna kuning, WP mengaku mendengar bisikan sebelum melakukan aksinya
Fitria menyampaikan rasa syukur dan menyebut amanah tersebut sebagai tanggung jawab besar.
Bentrok warga di kawasan tambang emas ilegal seluas 221 hektare itu bukanlah yang pertama.
Ketua PD Salimah Donggala Fitria Sambite mengatakan, Musda I bertujuan untuk memilih kembali kepengurusan baru.
Jabatan Wakapolres Parigi Moutong bergeser dari Kompol Romy Gafur kepada Kompol Henry Burhanuddin.