Liga Inggris

Prediksi skor Liverpool vs Aston Villa: The Reds Makin Terpuruk atau Momen Kebangkitan?

Prediksi skor Liverpool vs Aston Villa di Liga Inggris Minggu dini hari: The makin terpuruk atau jadi momen kebangkitan?

Editor: Imam Saputro
(AFP/PAUL ELLIS)
ARSIP FOTO - Penyerang Liverpool, Mohamed Salah, berswafoto dengan para penggemar setelah mencetak gol keempat pada laga Liga Inggris antara Liverpool dan Tottenham Hotspur di Anfield di Liverpool, Inggris barat laut pada 27 April 2025. Prediksi skor Liverpool vs Aston Villa di Liga Inggris Minggu dini hari: The makin terpuruk atau jadi momen kebangkitan? Selain Isak, Slot juga memaparkan kondisi gelandang Curtis Jones yang belum pulih dari cedera. Namun, Ryan Gravenberch sudah mulai ikut latihan bersama tim utama.  "Ryan berlatih bersama kami kemarin. Dua yang lainnya belum," kata Slot dalam konferensi pers jelang laga, Jumat (31/10) dikutip dari situs resmi klub.  

Dari 13 laga melawan Liverpool, Unai Emery hanya bisa memetik satu kemenangan saja saat timnya bertemu The Reds.

Sisanya, Unai Emery terpaksa harus menelan 8 kekalahan dan 4 hasil imbang saja setiap kali jumpa Liverpool.

Rata-rata poin yang dikoleksi tim besutan Unai Emery ketika berjumpa Liverpool hanyalah 0,58 poin.

Catatan itu jelas menghantui Unai Emery setiap kali mendampingi timnya jumpa Liverpoo, apalagi di Anfield.

Namun, rapor buruk tersebut kini berpeluang besar diperbaiki Unai Emery, karena penampilan Liverpool sedang bapuk-bapuknya.

Meskipun harus bermain di Anfield, Unai Emery tidak boleh menyia-yiakan kesempatan emas untuk menghentikan tren buruk timnya setiap kali bersua The Reds.

Jika menilik rekor pertemuan kedua tim khususnya di Anfield, Aston Villa tidak pernah melawan Liverpool dalam tujuh laga tandang terakhirnya ke markas The Reds.

Bursa prediksi skor memperkirakan laga kedua tim bakal menciptakan kejutan, antara Liverpool dan Aston Villa sama-sama berpeluang menang, sekaligus bermain imbang pula.

Prediksi Skor Liverpool vs Aston Villa:

Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Aston Villa:

Liverpool:

Mamardashvili; Bradley, Konate, Van Dijk, Kerkez; Gravenberch, Szoboszlai; Salah, Wirtz, Gakpo; Ekitike

Aston Villa:

Martinez; Cash, Konsa, Torres, Digne; Onana, Kamara; Malen, Rogers, McGinn; Watkins

Klasemen Liga Inggris:

 
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
35
Arsenal
9
7
1
1
16
3
13
22
2
35
Bournemouth
9
5
3
1
16
11
5
18
3
35
Tottenham
9
5
2
2
17
7
10
17
4
35
Sunderland
9
5
2
2
11
7
4
17
5
35
Man. City
9
5
1
3
17
7
10
16
6
35
Manchester United
9
5
1
3
15
14
1
16
7
35
Liverpool
9
5
0
4
16
14
2
15
8
35
Aston Villa
9
4
3
2
9
8
1
15
9
35
Chelsea
9
4
2
3
17
11
6
14
10
35
Crystal Palace
9
3
4
2
12
9
3
13
11
35
Brentford
9
4
1
4
14
14
0
13
12
35
Newcastle
9
3
3
3
9
8
1
12
13
35
Brighton
9
3
3
3
14
15
-1
12
14
35
Everton
9
3
2
4
9
12
-3
11
15
35
Leeds United
9
3
2
4
9
14
-5
11
16
35
Burnley
9
3
1
5
12
17
-5
10
17
35
Fulham
9
2
2
5
9
14
-5
8
18
35
Nottm Forest
9
1
2
6
5
17
-12
5
19
35
West Ham
9
1
1
7
7
20
-13
4
20
35
Wolves
9
0
2
7
7
19
-12
2
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

 

(Tribunnews.com/TribunJambi/Kompastv)

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved