Raditya Dika Ungkapkan Keinginannya untuk Cover Lagu Anak, Ini Jawaban Mengejutkan sang Istri

Komedian Raidtya Dika mengungkapkan keinginannya kepada sang istri, Annisa Aziza untuk mengcover lagu anak.

Editor: Imam Saputro
Instagram
Raditya Dika dan Annisa Aziza 

Saat ini Raditya Dika ingin kembali berduet dengan Arif Alfiansyah dengan mengcover lagu anak.

"Siapapun asal bukan Arif," ungkap Annisa saat tahu suaminya akan berduet dengan Arif Alfiansyah.

Keduanya akhirnya mengcover dua lagu anak berjudul 'Pelangi-pelangi' dan 'Tik Tik Bunyi Hujan'.

Raditya Dika memang kerap mengcover lagu-lagu.

Mulai dari lagu lama hingga lagu terbaru.

Sebelumnya Raditya Dika sempat mengcover lagu berjudul 'I Love You 3000; milik Stephanie Poetri.

Ia mengcover lagu tersebut dengan Bahasa Indonesia.

Coveran tersebut bahkan sempat masuk trending 23 di Youtube dan hingga saat ini telah ditonton sebanyak 5.319.651x.

Berikut Lirik lagu 'I Love You 3000' versi Raditya Dika:

Bayi ambil tanganku
Aku mau kamu jadi suamiku
Karena kamu manusia besiku
dan aku cinta kamu tiga ribu'

Bayi ambil kesempatan
Karena aku mau ini jadi sesuatu
Lurus keluar dari film Hollywood

Aku lihat kamu berdiri di sana
Dalam baju luaran Hulk mu
Dan yang bisa aku pikirkan
Mana cincinnya?

Karena aku tau kamu mau nanya
Takut waktunya lewat
Aku bisa lihat di matamu
Ambil aku dengan kejutan

Dan semua temanku bilang mereka lihat
Kamu berencana berlutut tapi lututnya satu
Aku mau itu keluar dari biru
Jadi pastikan aku nggak punya petunjuk
Saat kamu nanya

Bayi ambil tanganku
Aku mau kamu jadi suamiku
Karena kamu manusia besiku
dan aku cinta kamu tiga ribu'

Sumber: Tribun Palu
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved