Virus Corona

Catat Lebih dari 3.300 Kasus Baru, Rusia Laporkan Kasus Positif Virus Corona Harian Tertinggi

Otoritas setempat menyebut angka tersebut merupakan penambahan kasus harian tertinggi yang pernah mereka catat.

Editor: Imam Saputro
Twitter.com/WHO
Virus Corona / COVID-19 

Laporan data JHU menunjukkan Amerika Serikat mencatat jumlah kasus terbanyak, yakni dengan lebih dari 600 ribu kasus.

Di samping itu, ada empat negara lain yang melaporkan lebih dari 100 ribu kasus virus corona, yakni Spanyol, Italia, Jerman, dan Prancis.

Berikut adalah 5 negara dengan kasus positif Covid-19 terbanyak versi laporan data JHU.

Catatan: data dapat berubah sewaktu-waktu

 

Update Corona Global 15 April 2020 Malam:Daftar 40 Negara dengan Kasus Terbanyak, Indonesia Nomor 37

Pandemi Corona Masih Terjadi, Arab Saudi Putuskan Nasib Ibadah Haji Akhir April 2020

1. Amerika Serikat

Terkonfirmasi: 609.685

Sembuh: 49.966

Meninggal: 26.059

2. Spanyol

Terkonfirmasi: 177.633

Sembuh: 70.853

Meninggal: 18.579

3. Italia

Terkonfirmasi: 162.488

Sembuh: 37.133

Sumber: Tribun Palu
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved