Jamaah Islamiyah Bubar
Deklarasi Membubarkan Diri, Abu Fatih Buka Suara Soal Isu Jamaah Islamiyah Ganti Kulit
Ustad Abu Fatih alias Abdullah Anshori pun buka suara terkait isu Jamaah Islamiyah hanya ganti kulit usai membubarkan diri.
Ia pun kembali menegaskan bahwa JI telah resmi membubarkan diri.
"Jadi membubarkan diri itu artinya mengislahkan diri," ucapnya.
Diketahui pembubaran JI diumumkan melalui rekaman video yang memuat pernyataan atas hasil kesepakatan majelis para senior dengan para pimpinan lembaga pendidikan dan pondok pesantren yang berafiliasi dengan Al Jamaah Al Islamiyah.
Ada enam pernyataan sikap yang disampaikan atas nama 16 orang yang diumumkan dalam rekaman video tersebut.
Salah satunya poinnya menyatakan pembubaran JI dan kembali ke pangkuan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).
Selain itu, ditegaskan juga kesiapan mereka untuk mengikuti peraturan hukum yang berlaku di NKRI serta berikut konsekuensi logisnya.
Mereka juga menegaskan kesiapannya untuk terlibat aktif mengisi kemerdekaan sehingga bangsa Indonesia menjadi bangsa yang maju dan bermartabat.
Berikut pernyataan sikap JI yang disampaikan melalui rekaman video:
Hasil kesepakatan Majelis para senior dengan para pimpinan lembaga pendidikan dan pondok pesantren yang berafiliasi dengan Al Jamaah Al Islamiyah:
1. Menyatakan pembubaran Al Jamaah Al Islamiyah dan kembali ke pangkuan Negara Kesatuan Republik Indonesia.
2. Menjamin kurikulum dan materi ajar terbebas dari sikap tatharruf dan merujuk kepada paham Ahli Sunnah wal Jamaah
3. Membentuk tim pengkajian kurikulum dan materi ajar
4. Siap untuk terlibat aktif mengisi kemerdekaan sehingga bangsa Indonesia menjadi bangsa yang maju dan bermartabat
5. Siap mengikuti peraturan hukum yang berlaku di Negara Kesatuan Republik Indonesia serta berkomitmen dan konsisten untuk menjalankan hal-hal yang merupakan konsekuensi logisnya
6. Hal-hal yang berkaitan dengan kesepakatan di atas akan dibicarakan dengan negara melalui Densus 88 Anti Teror Mabes Polri
| Pengamat Terorisme Khoirul Anam Soal Bubarnya Jamaah Islamiyah, Beneran atau Gimmick? | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/Peneliti-dan-Pemerhati-Terorisme-Indonesia-Khoirul-Anam.jpg)  | 
|---|
| Awal Perjalanan Berdirinya Organisasi Jamaah Islamiyah hingga Bubar 30 Juni 2024 | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/Tokoh-senior-kelompokAl-Jamaah-Al-IslamiyahatauJamaah-Islamiyah.jpg)  | 
|---|
| Bekas Rumah Persembunyian Terakhir Noordin Mohd Top, Dinding Penuh Lubang Akibat Tembakan | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/Kondisi-terkini-bekas-rumah-kontrakan-persembunyian-Noordin-Mphd-Top.jpg)  | 
|---|
| Kisah Jamaah Islamiyah, Mulai dari Abdullah Sungkar hingga Organisasi Membubarkan Diri | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/Tokoh-senior-kelompokAl-Jamaah-Al-IslamiyahatauJamaah-Islamiyah.jpg)  | 
|---|
| SOSOK Abu Fatih, Pernah Diminta Abdullah Sungkar Pimpin Jamaah Islamiyah Wilayah Jawa | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/Abu-Fatih-alias-Abdullah-Anshori.jpg)  | 
|---|

:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/Abu-Fatih-alias-Abdullah-Anshori.jpg)
 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					![[FULL] Ulah Israel Buat Gencatan Senjata Gaza Rapuh, Pakar Desak AS: Trump Harus Menekan Netanyahu](https://img.youtube.com/vi/BwX4ebwTZ84/mqdefault.jpg) 
				
			:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/ayah-jerome-polin.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/David-Ozora-terbaru.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/fuas90u-f0s9a-u90fas-u90fasfasafs.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/Komiten-Keberlanjutan-Astra-Agro-Integrasikan-Pendidikan-Lingkungan-ke-194-Sekolah-Binaan.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/Ilustrasi-Kunci-Jawaban.jpg) 
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.