Gempa Hari Ini
Morowali Sulteng Diguncang Gempa Magnitudo 4,7
Lokasi gempa hari ini di tenggara Morowali, Sulawesi Tengah berada di titik koordinat 2.79 LS, 122.20 BT.
TRIBUNPALU.COM, MOROWALI - Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah diguncang Gempa Bumi berkekuatan magnituod 4,7, Minggu (20/4/2025).
Info BMKG, gempa hari ini terjadi sekira pukul 07:36:01 WIB.
Lokasi gempa hari ini di tenggara Morowali, Sulawesi Tengah berada di titik koordinat 2.79 LS, 122.20 BT.
Baca juga: Pemprov Sulteng Hadirkan 100 Lapak UMKM di Semarak Sulteng Nambaso 2025
Pusat Gempa Bumi berada 34 Km di tenggara Morowali, Sulawesi Tengah.
Informasi gempa terkini di tenggara Morowali, Sulawesi Tengah disampaikan BMKG di laman X resmi @infoBMKG.
"#Gempa Mag:4.7, 20-Apr-2025 07:36:01WIB, Lok:2.79LS, 122.20BT (34 km Tenggara MOROWALI-SULTENG), Kedlmn:12 Km #BMKG.(*)
Disclaimer:Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data," tulis BMKG di laman X resmi @infoBMKG.
Gempa Berkekuatan Magnitudo 2,7 Guncang Parigi Moutong Sulteng, Berpusat di Darat |
![]() |
---|
Berpusat di Darat, Kota Palu dan Sigi Diguncang Gempa Magnitudo 4,9 |
![]() |
---|
Usai Buol Sulteng Digoyang Gempa 4,6, Giliran Poso Diguncang Magnitudo 2,6 |
![]() |
---|
Gempa Magnitudo 5,5 Guncang Tolitoli-Buol Sulteng, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami |
![]() |
---|
Info BMKG: Gempa Bumi Magnitudo 4,9 Guncang Kabupaten Mukomuko, Bengkulu pada Sabtu (1/2/2020) Sore |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.