Sulteng Hari Ini

Satyalancana, Remisi, dan Penghargaan Nakes Akan Diserahkan Saat Upacara Kemerdekaan

Hal tersebut akan dilakukan saat upacara peringatan Kemerdekaan RI ke 80.

Editor: Regina Goldie
Handover
Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah akan melakukan penyerahan Satyalancana Karya Satya, pemberian penghargaan bagi tenaga kesehatan berprestasi, serta penyerahan remisi simbolis bagi narapidana. 

Jika pejabat eselon perempuan, dapat diwakili ASN laki-laki. Gubernur Sulteng dijadwalkan ikut bertanding bersama Tim Berani bersama asisten dan staf ahli.

Sementara itu, Apel Kehormatan dan Renungan Suci akan dikemas lebih sakral dari tahun-tahun sebelumnya. 

Baca juga: Penguatan SDM Pokja Majelis Taklim, Upaya Kemenag Sulteng Perkuat Dakwah

Gubernur menegaskan kegiatan ini tidak bisa diwakilkan sebagai bentuk penghormatan terhadap jasa para pahlawan.

Demi mendukung kelancaran kegiatan, Dinas Bina Marga akan melakukan pengaspalan jalan lingkungan di sekitar kantor gubernur. 

Menutup rapat, Asisten III mengajak seluruh pihak untuk bersinergi menyukseskan perayaan kemerdekaan tahun ini.

“Kebersamaan adalah kunci utama. Mari kita sukseskan perayaan HUT ke-80 Proklamasi Kemerdekaan RI ini dengan penuh semangat dan tanggung jawab,” ujarnya.

Rapat dihadiri para asisten, staf ahli gubernur, jajaran Forkopimda, serta seluruh pejabat Pemprov Sulteng yang terlibat dalam kepanitiaan. (*)

 

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved