Fuji Tak Terima Cintanya meski Ditembak saat Dinner Romantis, Thariq: Sepanjang Hari Gue Sakit Hati

Thariq Halilintar mengaku sempat memendam sakit hati saat Fuji tak membalas pernyataan cintanya usai keduanya makan malam romantis.

kolase Instagram
Thariq Halilintar mengaku sempat memendam sakit hati saat Fuji tak membalas pernyataan cintanya usai keduanya makan malam romantis. 

Sayangnya, saat itu Fuji tak memberikan jawaban pasti.

"Kembang api enggak keluar dong," kata Thariq.

"Mukanya sedih lagi," sahut Fuji.

"Untung Fuji sama Thariq, kalau sama aku begitu langsung kabur," lanjut Atta.

Meski sempat ditolak, cinta Thariq akhirnya diterima Fuji.

Bertepatan dengan ulang tahun Thariq, Fuji akhirnya menerima cinta adik kandung Atta Halilintar itu.

"Terus akhirnya ya udah balik tuh ke Jakarta, udah ya udahlah," ujar Thariq.

"Aku juga enggak tahu dia suprise-in aku kan."

"Aku lihat hp kan, dia post yang dinner sama aku bilang 'yes'."

"Habis itu buka pintu, ngeselin ya sepanjang hari kan gue sakit hati ya," tandasnya.

Direstui Atta Halilintar

YouTuber Atta Halilintar memberikan respons atas kedekatan sang adik Thariq Halilintar dengan selebgram Fujianti Utami atau Fuji.

Atta Halilintar mengaku akan selalu memberikan support selagi hubungan Thariq Halilintar dan Fuji berpengaruh positif.

Dikutip dari kanal YouTube Official NitNot pada Jumat (28/1/2022), Atta Halilintar memberikan kebebasan kepada Thariq Halilintar untuk menentukan pilihan hidupnya.

"Senanglah, selama dia hubungannya positif, baik-baik aja, enggak ada saling bikin satu sama lain terganggu, dua-duanya saling sayang ya udahlan ya, kita sih cuma support aja lah ya," tutur Atta Halilintar.

Kolase kebersamaan Fuji dan Thariq Halilintar, Jumat (28/1/2022).
(Instagram @fuji_an)
Kolase kebersamaan Fuji dan Thariq Halilintar, Jumat (28/1/2022). (Instagram @fuji_an) (Instagram @fuji_an)
Sumber: TribunWow.com
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved