Kemenag Gelar Sidang Isbat Tentukan Awal Idul Fitri 1446 H Hari Ini, Berikut Link Live Streaming

Hari Raya Idul Fitri dirayakan pada tanggal 1 Syawal sesuai dengan kalender Islam.

Editor: Regina Goldie
Canva/Tribunnews
SIDANG ISBAT - Template Sidang Isbat Idul Fitri 2025 dibuat melalui Canva Premium, berikut penjelasan dan agendanya pada tahun ini. 

TRIBUNPALU.COM - Hasil Sidang Isbat untuk penentuan 1 Syawal 1446 Hijriyah akan diumumkan pada hari ini, 29 Maret 2025. 

Hari Raya Idul Fitri dirayakan pada tanggal 1 Syawal sesuai dengan kalender Islam.

Pemerintah akan menetapkan datangnya Hari Raya Idul Fitri melalui Sidang Isbat untuk menentukan 1 Syawal 1446 Hijriyah.

Sidang Isbat untuk menentukan 1 Syawal 1446 Hijriyah diadakan oleh Kementerian Agama Republik Indonesia.

Sidang Isbat penentuan 1 Syawal 1446 Hijriyah diselenggarakan oleh Kementerian Agama (Kemenag) Republik Indonesia.

Baca juga: Satgas Madago Raya Bagikan Sembako untuk Warga Poso Jelang Idul Fitri

Dikutip dari kemenag.go.id, Kementerian Agama menggelar sidang penetapan (isbat) awal Syawal 1446 Hijriyah pada hari ini, 29 Maret 2025.

Link Live Streaming Sidang Isbat Penetapan 1 Syawal 1446 Hijriyah

Link Live Streaming Sidang Isbat Penetapan 1 Syawal 1446 Hijriyah di channel YouTube Kemenag RI

Link Live Streaming Sidang Isbat Penetapan 1 Syawal 1446 Hijriyah di channel YouTube Bima Islam TVJadwal Agenda Sidang Isbat Penetapan 1 Syawal 1446 Hijriyah

Pukul 16.30 WIB : Seminar posisi Hilal

Terbuka untuk umum dan live streaming di channel Youtube Bima Islam TV

Pukul 18.30 WIB: Pelaksanan Sidang Isbat

Tertutup untuk Umum

Pukul 19.05 WIB: Konferensi Pers Penetapan 1 Syawal 1446 Hijriyah

Halaman 1 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved