Rabu (21/1/2026) malam menggunakan dua unit rescuer car menuju Kota Makassar sebelum bergabung dengan tim SAR di lokasi kejadian.
Kedua lembaga juga membahas rencana program kerja sama pada tahun 2026 yang akan ditindaklanjuti melalui penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS)
Warga setempat mengusulkan agar terdapat penangkal atau pemecah ombak sebelum menghantam tanggul.
Usai upacara serah terima jabatan, acara dilnjutkan dengan ramah tamah dan pisah sambut di Aula Mako Lanal Palu
Kasus ini mencuat setelah adanya laporan dugaan kondisi darurat yang dialami korban di luar negeri.
Perusahaan yang merekrut Eka tidak berada di Indonesia sehingga tidak ada pertanggungjawaban langsung dari pihak sponsor.
Kunjungan tersebut disambut langsung oleh jajaran Komisioner KI Sulteng dan berlangsung dalam suasana hangat serta penuh keakraban.
Kali ini, empat orang pelaku pengedar narkoba berhasil diamankan dari empat lokasi berbeda di wilayah Kabupaten Morowali Utara.
Kegiatan itu bertempat di rumah keluarga EA Jl Suharso, Kelurahan Besusu Barat, Kecamatan Palu Timur, Kota Palu.
Berdasarkan penjelasan dari Dinas PMD, laporan dugaan pelanggaran tersebut telah diteruskan ke aparat penegak hukum.
Salah satunya disampaikan anggota DPRD Kota Palu dari Fraksi PDI Perjuangan, Zet Pakan.
Ia berasal dari Kecamatan Banawa, sementara orang tuanya berasal dari Desa Malei, Kecamatan Balaesang Tanjung.
Tournament Taekwondo itu bertempat di GOR Beladiri Madani Palu, Jl Hangtua, Kelurahan Talise, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu.
KONI Sigi dalam mempersiapkan atlet menghadapi Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) X Sulawesi Tengah di Morowali tahun 2026.
Pihak perusahaan tidak dapat memperlihatkannya dan hanya menunjuk surat pencabutan sanksi dari Dinas ESDM sebagai dasar operasi kembali.
KEK Palu diharapkan menjadi titik awal pengembangan ekonomi baru dan membuka lapangan kerja bagi masyarakat lokal
Pergantian tongkat komando ini melalui upacara serah terima jabatan yang berlangsung di Mako Lanal Palu, Kelurahan Watusampu
Sektor industri logam dasar menjadi tulang punggung investasi, dengan nilai mencapai Rp92,2 triliun, diikuti sektor kimia dan farmasi Rp10,3 triliun.
Pemerintah memberikan subsidi agar harga bahan pokok lebih murah dibanding harga pasar umum, sehingga warga dapat berbelanja dengan lebih hemat.
Harga cabai sekarang berada di kisaran Rp20 ribu per kilogram, turun dari sebelumnya yang sempat mencapai Rp50 ribu per kilogram.