Banggai Hari Ini

Triwulan Empat, Realisasi Anggaran Dinas TPHP dan PUPR Banggai di Bawah 50 Persen

Di Dinas TPHP, anggaran keseluruhan Rp105 miliar, terealisasi 37 persen.

Penulis: Alisan | Editor: Regina Goldie
ALISAN / TRIBUNPALU.COM
Raker Komisi III DPRD Banggai dan sejumlah OPD di kantor DPRD Banggai, Jl KH Samanhudi, Luwuk, Rabu (29/10/2025) siang. (Alisan/TribunPalu.com) 

Dedy mengatakan melihat kondisi cuaca dan sumber daya rekanan, seluruh pekerjaan bisa selesai sampai akhir tahun.

Anggota Komisi III DPRD Banggai, Herdiyanto Djiada mengaku khawatir melihat angka belanja Dinas PUPR.

Baca juga: Gelar Konferensi Pers di K2, Keluarga Afif Siraja : Hubungan Saudara Afif Terjalin Baik

Seharusnya, kata dia, Oktober persentase belanja telah menyentuh 60 sampai 80 persen.

"Kemungkinan ada pekerjaan tak selesai sampai 31 Desember 2025," tuturnya.

Ketua Komisi III DPRD Banggai, Suprapto mengingatkan agar kualitas pekerjaan tak diabaikan.

“Jangan asal selesai dengan waktu demikian singkat,” ujar legislator PDIP ini. (*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved