Pecat Razman Nasution, Iqlima Kim Langsung Beri Pengakuan Begini, Hotman Paris Diajak Damai?
Iqlima Kim memberi pernyataan bahwa ia tak akan melanjutkan tuduhan pelecehan seksual yang sebelumnya ia layangkan pada Hotman Paris.
(Sumber: Instagram/@hotmanparisofficial)
Iqlima Kim mantan asisten pribadi pengacara kondang Hotman Paris Hutapea. Terbaru, Sabtu (25/6/2022), Iqlima Kim memecat Razman Arif Nasution, memberi pernyataan bahwa ia tak akan melanjutkan tuduhan pelecehan seksual yang sebelumnya ia layangkan pada Hotman Paris.
"Siapa pun yang berperkara sama gue akan naik panggung, akan masuk tv," jelas Hotman.
"Itu teori marketing dalam dunia internasional, bahkan psikolog mengakui itu."
"Tahu enggak psikolog yang suka ngomong gitu? Cara menjadi terkenal adalah ganggu orang terkenal," tandasnya. (TribunWow.com)
Artikel ini telah tayang di TribunWow.com dengan judul Ini Pengakuan Iqlima Kim seusai Pecat Pengacara Razman Nasution, Langsung Ajak Hotman Paris Damai?
Halaman 4 dari 4