Sulteng Hari Ini
Berantas Geng Motor Sepanjang 2024, Warga Kota Palu Apresiasi Kinerja Anak Buah Kapolda Sulteng
Driver Ojol Reza dulunya selalu was-was saat melintas di Jl Gajah Mada, Kelurahan Ujuna, Kecamatan Palu Barat, saat malam hari.
Editor:
mahyuddin
handover
Direktorat Samapta (Ditsamapta) Polda Sulawesi Tengah menjaring 10 remaja diduga anggota geng motor di di bawah Jembatan 1 Palu, Jl Dr Wahidin, Kelurahan Lolu Utara, Kecamatan Palu Timur, Kota Palu, beberapa waktu lalu.
Polresta Palu berhasil menggagalkan rencana penyerangan sekelompok geng motor Januari 2024.
Sebanyak 96 terduga anggota geng motor digelandang ke Polresta Palu untuk pembinaan dan penyelidikan terkait aksi kriminal.
Kapolresta Palu Kombes Pol Barliansyah mengatakan, pihaknya akan memanggil seluruh orangtua terduga anggota geng motor itu untuk membuat surat pernyataan.
Berikut nama-nama geng motor yang terjaring dalam penangkapan Polresta Palu sepanjang 2024.
1. Simpang 3
2. Anap Neo
3. Devil
4. Tanza
5. D'Saster
6. Pogesta
7. Formery
8. Las Vegas
9. Tesos 21
10. Asteban
11. X Boy
12. Sarkopa
13. Magalax
14. Dego-Dego
15. Pondok
16. Nubiteks
17. Tanpa Nama.(*)
Berita Terkait: #Sulteng Hari Ini
| Gubernur Sulteng Dukung PMII Bentuk Desa Literasi dan Taman Baca Masyarakat |
|
|---|
| Dinas Perikanan Donggala Bakal Gunakan Sistem Digital Lewat Aplikasi XStar Awasi BBM di SPBUN |
|
|---|
| Wakapolres Morowali Utara Resmikan Program Pamapta, Sematkan Ban Lengan dan Serahkan Mobil Patroli |
|
|---|
| Labkesmas Expo 2025 Sinergi Sektor Kesehatan, Bawa Solusi Untuk Indonesia Sehat |
|
|---|
| Wagub Sulteng Lepas 177 Atlet Pelajar Berlaga di POPNAS dan PEPARPENAS 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/Geng-Motor-di-Jembatan-1-Palu.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.