Pendaftaran Caleg 2024

9 Calon DPD RI Sudah Daftar di KPU Sulteng, Hari Ini Ada 3 Orang

Pengumuman pembukaan pendaftaran itu juga tertuang didalam surat KPU nomor: 18/PL.01.4-PU/05/2023.

Editor: mahyuddin
TRIBUNPALU.COM
Pendaftaran Calon Legislator dan Senator di Komisi Pemlihan Umum (KPU) bergulir sejak 1 Mei 2023. Pengumuman pembukaan pendaftaran itu juga tertuang didalam surat KPU nomor: 18/PL.01.4-PU/05/2023. 

Laporan Wartawan TribunPalu, Rian Afdhal

TRIBUNPALU.COM, PALU - Pendaftaran Calon Legislator dan Senator di Komisi Pemlihan Umum (KPU) bergulir sejak 1 Mei 2023.

Pengumuman pembukaan pendaftaran itu juga tertuang didalam surat KPU nomor: 18/PL.01.4-PU/05/2023.

Masa Pendaftaran calon anggota DPR, DPRD dan DPD berlangsung selama 14 hari.

Pendaftaran 1 Mei - 13 Mei 2023, KPU melayani dari pukul 08.00 sampai 16.00 waktu setempat, sementara pada tanggal 14 Mei 2023 pendaftar akan dilayani dari pukul 08.00 sampai 23.59 waktu setempat.

Baca juga: Daftarkan Diri jadi Calon DPD RI Dapil Sulteng, Ikbal Basir Khan Bakal Bangun 2 Hal Ini

Baca juga: Nama dan Sebaran Petarung PKS di 7 Dapil Sulteng

TribunPalu telah menghimpun para pendaftar calon anggota DPD RI yang telah melalukan pendaftaran di KPU Sulteng:

-Selasa 2 Mei 2023 pukul 15.30 Wita, Lukky Semen telah mendaftar di KPU Sulteng.

-Jumat 5 Mei 2023 pukul 09.57 Wita, Abdul Rachman Thaha telah mendaftar di KPU Sulteng.

-Jumat 5 Mei 2023 pukul 13.27 Wita, Mustar Labolo telah mendaftar di KPU Sulteng.

-Sabtu 6 Mei 2023 pukul 13.35 Wita Peri Cokroaminoto Dewantoro telah mendaftar di KPU Sulteng.

-Senin 8 Mei 2023 pukul 13.47 Wita, Andi Parenrengi telah mendaftar di KPU Sulteng.

-Selasa 9 Mei 2023 pukul 08.13 Wita, Syaifullah Djafar telah mendaftar di KPU Sulteng.

-Rabu 10 Mei 2023 pukul 09.53 Wita, Arifin Sunusi telah mendaftar di KPU Sulteng.

-Rabu 10 Mei 2023 pukul 10.35 Wita, Febriyanthi Hongkiriwang telah mendaftar di KPU Sulteng.

-Rabu 10 Mei 2023 pukul 14.20 Wita, Ikbal Basir Khan telah mendaftar di KPU Sulteng.(*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved