Palu Hari Ini
Pemadaman Listrik di Kota Palu dan Kabupaten Donggala Hari Ini, Rabu 13 November 2024
Pemadaman Listrik akan melanda wilayah sekitar Kota Palu dan Kabupaten Donggala hari ini, Rabu (13/11/2024).
Penulis: Zulfadli |
Laporan Wartawan TribunPalu.com, Zulfadli
TRIBUNPALU.COM, PALU - Pemadaman Listrik akan melanda wilayah sekitar Kota Palu dan Kabupaten Donggala hari ini, Rabu (13/11/2024).
Pemadaman Listrik tersebut mulai pukul 09.00 hingga 17.00 Wita.
Informasi resmi diterima TribunPalu.com, Perusahaan Listrik Negara (PLN) UP3 Palu melakukan pemeliharaan yang memerlukan penghentian sementara aliran listrik.
Hal itu demi meningkatkan pelayanan dan keandalan pasokan listrik masyarakat Kota Palu dan sekitarnya.
Sehingga PLN UP3 Palu bakal menghentikan aliran tenaga listrik untuk sementara waktu.
Berikut area yang akan terdampak Pemadaman Listrik sementara di Kota Palu Rabu, 13 November 2024 pukul 09.00 hingga 17.00 Wita:
- Kelurahan Baiya, Kompleks Beacukai, Kelurahan Pantoloan, Pantoloan Boya, Desa Wombo, Kecamatan Tanantovea, Desa wani, Polairud, Kavatua, Kecamatan Labuan dan sekitarnya.
(*)
Bunda PAUD Kota Palu Buka Gebyar PAUD 2025: Wujudkan Generasi Sehat, Cerdas, dan Berkarakter |
![]() |
---|
FOTO: Basarnas Palu Ajak 180 Anak PAUD IT Pelita Jajal Flying Fox dan Perahu Karet |
![]() |
---|
Honda Sulteng Gelar Seminar Safety Riding di Untad, Ajak Mahasiswa Jadi Pengendara Cerdas |
![]() |
---|
Honda Sulteng Ajak Siswa SMAN Madani Belajar Inklusif Bersama Komunitas Difabel Palu |
![]() |
---|
Keracunan Massal di Palu, Makanan Positif Arsenik Dapat Menyebabkan Masalah Pernapasan dan Jantung |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.