Tolak Desakan Mundur dari Ketum PBNU, Gus Yahya: Mandat Saya 5 Tahun
Kehadiran Gus Yahya guna menjawab desakan dari Syuriah untuk mundur dalam waktu tiga hari.
Permintaan itu mencuat dari risalah rapat harian Syuriah di Hotel Aston City Jakarta, Kamis (20/11/2025).
Risalah itu diteken Rais Aam PBNU KH Miftachul Akhyar.
Sorotan utama permintaan Syuriah adalah pengundangan narasumber dalam kegiatan Akademi Kepemimpinan Nasional Nahdlatul Ulama (AKN NU) yang diduga memiliki keterkaitan dengan jaringan Zionisme Internasional.
Syuriyah menilai tindakan tersebut tidak sejalan dengan Maqashidul Qanun Asasi NU serta arah perjuangan organisasi dalam membela kemanusiaan.
Selain itu, AKN NU dinilai tidak memenuhi ketentuan Peraturan Perkumpulan NU Nomor 13 Tahun 2025, khususnya terkait prosedur pemberhentian dan penggantian fungsionaris.(*)
| Dugaan Aliran Dana Korupsi Haji, KPK Buka Kemungkinan Periksa Gus Yahya |
|
|---|
| Pemberhentian Ketua PWNU Jatim Tuai Kritikan, Sepuh NU AS Hikam: Isu MLB Bisa Jalan Terus |
|
|---|
| PBNU Lengser Nusron Wahid dari Kursi Ketua, Kini Jabat Ketua Lembaga Pertanian |
|
|---|
| KNPI Palu Gandeng Pengurus PBNU Kenalkan Moderasi Beragama pada Pelajar |
|
|---|
| Ramai Soal Penolakan Timnas Israel, Indonesia Terancam Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/Gus-Yahya-PBNU-Mundur.jpg)