TOPIK
Pemilu 2024
-
Partai Gerindra memiliki elektabilitas paling tinggi pada Desember 2023, dua bulan jelang Pemilu 2024.
-
Beberapa alat peraga kampanye kini telah tersebar dan bisa dilihat masyarakat di berbagai tempat umum.
-
Kaesang Pangarep diisukan gabung PSI, Pengamat politik menduga ada ketidaknyamanan keluarga Jokowi dengan PDIP. Ini Respon Presiden Jokowi.
-
Pakar komunikasi politik dari Universitas Pelita Harapan, Emrus Sihombing menyebut isu polusi udara di DKI Jakarta mulai dijadikan komoditas politik.
-
Presiden Joko Widodo telah mengingatkan agar Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 tidak menimbulkan konflik di tengah-tengah masyarakat.
-
Ketua DPP PDIP merespons anggapanPresiden Jokowi sedang membentuk dinasti politik demi melanggengkan kekuasaan.
-
Begini respon PDIP soal pernyataaan politikus NasDem yang mendorong agar Megawati Soekarnoputri dan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) bertemu.
-
Hotman Paris ikut menanggapi pengakuan Aldi Taher yang ingin melegalkan poligami jika terpilih jadi anggota DPR.
-
Denny Indrayana dipojokkan usai bocoran soal sistem pemilu tertutup tak terbukti. Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menagih pertanggungjawabnya.
-
Putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep mengaku siap terjun ke dunia politik. Ia sudah mengantongi dua nama daerah pencalonannya.
-
Ganjar Pranowo menyindri Anies Baswedan yang kritik sikap Presiden Jokowi melakukan cawe-cawe di Pemilu 2024.
-
Bak sindir Anies Baswedan, Presiden Jokowi justru mengajak seluruh masyarakat untuk menolak politisasi identitas dan politisasi agama.
-
Denny Indrayana bantah tudingan yang menyebut dirinya membocorkan rahasia negara terkait Mahkamah Konstitusi (MK) memutuskan pemilu digelar tertutup.
-
SBY angkat bicara soal isu Mahkamah Konstitusi (MK) yang disebut bakal memutuskan sistem pemilu kembali ke proporsional tertutup.
-
Mahfud MD mendorong kepolisian dan Mahkamah Konstitusi (MK) menyelidiki informasi Denny Indrayana terkait putusan MK menyangkut Pemilu Legislatif.
-
Titiek Soeharto bakal maju dalam pemilu 2024 sebagai caleg DPR RI pada Pemilu 2024 melalui Partai Gerindra.
-
Direktur PoliEco Digital Insights Institute (PEDAS), Anthony Leong, menyampaikan bahwa Perindo punya kans besar masuk parlemen tahun depan.
-
Deretan Menteri Presiden Jokowi di Kabinet Indonesia Maju yang Maju ikut mendaftar jadi calon anggota legislatif tingkat DPR RI pada Pemilu 2024.
-
Ketua Majelis Pertimbangan PPP, Romahurmuziy menyebut KIB berpotensi bubar jika PAN dan Golkar tak ikut mendukung Ganjar Pranowo sebagai capres 2024.
-
Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto menyindir kader kutu loncat. Sindiran ini mengarah kepada kader-kader yang keluar masuk partai.
-
Pendaftaran Calon Anggota Bawaslu Sulteng periode 2023-2028 resmi dibuka oleh Timsel, Kamis (13/4/2023).
-
Anggota DPRD Kabupaten Sigi Ilham dari Fraksi Partai Gerindra lebih memilih proporsional terbuka daripada tertutup dalam Pemilu Legislatif 2024.
-
Rumor Sandiaga Uno bakal meninggalkan Partai Gerindra terus bergulir jelan tahun politik 2024.
-
Jelang Pemilu 2024, muncul kabar bahwa Kaesang Pangarep akan deklarasi maju menjadi calon Wali Kota Depok, Jawa Barat.
-
Ada operasi intelijen sengaja ganggu safari Anies Baswedan di daerah. Memanfaatkan orang di daerah untuk melakukan provokasi lewat spanduk.
-
Jelang Ramadhan 2023, Menko Polhukam Mahfud MD bolehkan ceramah politik dilakukan di rumah ibadah.
-
Partai Rakyat Adil Makmur (Prima) saat ini jadi sorotan publik buntut PN Jakpus tunda pemilu. Inilah Sosok Ketua Umum Partai Prima.
-
Mahfud MD soal PN Jakpus PN Jakpus menjatuhkan vonis kepada KPU untuk menunda Pemilu 2024 dalam perkara terkait Partai Prima.
-
Aturan sosialisasi Masa Kampanye Pemilu 2024 saat ini masih dalam tahap penyusunan.
-
Partai Nasdem kini tengah menjalin koalisi bersama Partai Demokrat dan PKS.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved