DPRD Palu

DPRD Palu Gelar Paripurna Pengucapan Sumpah Wakil Ketua DPRD Masa Jabatan 2024-2029

Sidang paripurna ini berlangsung di Ruang Sidang Utama DPRD Palu, Jl Moh Hatta, Kelurahan Besusu Tengah, Kecamatan Palu Timur, Kota Palu.

|
Editor: Regina Goldie
TribunPalu.com/Zhikra
Rapat paripurna pengucapan sumpah/janji Wakil Ketua DPRD Palu masa jabatan 2024-2029 dimulai, Senin (21/10/2024). 

Laporan Wartawan Tribunpalu.com, Zhikra

TRIBUNPALU.COM, PALU – Rapat paripurna pengucapan sumpah/janji Wakil Ketua DPRD Palu masa jabatan 2024-2029 dimulai, Senin (21/10/2024).

Rapat tersebut dibuka langsung oleh Ketua DPRD Palu, Rico AT Djanggola.

Sidang paripurna ini berlangsung di Ruang Sidang Utama DPRD Palu, Jl Moh Hatta, Kelurahan Besusu Tengah, Kecamatan Palu Timur, Kota Palu.

Baca juga: 
Optimalkan Pendapatan Daerah, Pemkot Palu Gelar Pelatihan Pemeriksaan Pajak Daerah dan Jurusita

Pantauan Tribunpalu.com, Pjs Wali Kota Palu Muchsin Pakaya, turut hadir dalam sidang paripurna ini, bersama para anggota Forkopimda.

Selain itu, para pejabat lainnya juga hadir di sidang paripurna ini.

Pelantikan Wakil Ketua DPRD Palu dipandu langsung oleh Ketua Pengadilan Negeri IA Kota Palu. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved