Dugaan Keracunan MBG Parigi

Tanggapi Rekomendasi DPRD Parigi Moutong, Korwil MBG: Penutupan Dapur Wewenang BGN

Setiap keputusan penting termasuk penghentian sementara program atau penutupan dapur harus melalui persetujuan dan arahan BGN.

Penulis: Abdul Humul Faaiz | Editor: mahyuddin
FAIZ / TRIBUNPALU.COM
MBG DI PARIGI - Koordinator Wilayah (Korwil) Program Makan Bergizi Gratis (MBG) Kabupaten Parigi Moutong, Fahri, saat diwawancara media di DPRD Parigi Moutong. DPRD Parigi Moutong yang menyarankan agar program MBG dihentikan sementara selama 10 hari ke depan 

Fahri berharap, rekomendasi dari DPRD dapat menjadi bahan evaluasi yang konstruktif untuk memperbaiki pelaksanaan MBG ke depan.

“Kami tetap terbuka terhadap masukan dan kritik, termasuk dari DPRD sebagai mitra pengawasan,” ucapnya.

Baca juga: BGN Nonaktifkan Sementara 56 Dapur MBG, 3 dari Sulawesi Tengah

Fahri juga memastikan rekomendasi DPRD Parigi Moutong akan dilaporkannya secara resmi ke tingkat provinsi.

“Yang pasti rekomendasi itu tidak akan kami abaikan. Kami akan sampaikan sesuai mekanisme yang berlaku,” ucapnya.

Fahri mengimbau seluruh pihak agar bersama-sama menjaga keberlangsungan program MBG sehingga manfaatnya dapat dirasakan lebih luas oleh masyarakat.(*)

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved