Banggai Hari Ini

Disdagrin Banggai Perkuat Kelembagaan dan Proses Bisnis IKM

Caranya melalui pendekatan kelembagaan solid dan proses bisnis terintegrasi.

Penulis: Alisan | Editor: Regina Goldie
HANDOVER
Diskusi kelompok terpumpun untuk membahas kelembagaan dan proses bisnis sentra IKM di Kantor Bupati Banggai, Kelurahan Tombang Permai, Kecamatan Luwuk Selatan, Rabu (29/10/2025). (HANDOVER) 

Dia menambahkan, pemerintah pusat telah mengucurkan Rp191 miliar untuk pengembangan sentra IKM di Sulteng.

“Anggaran itu untuk pembangunan 10 sentra, termasuk di Kabupaten Banggai,” ujarnya.

Melihat potensi Kabupaten Banggai, kata dia, diarahkan sebagai sentra IKM untuk pengolahan komoditas kelapa.

Dari diskusi terpumpun, ia berharap akan mendapatkan informasi strategis terkait kelembagaan dan proses bisnis dalam pengembangan sentra IKM ke depan.

Pertemuan ini juga dihadiri Tenaga ahli dari Direktorat Jenderal Industri Kecil, Menengah, dan Aneka (IKMA) Kementerian Perindustrian, Iskandar Zulkarnain.

Iskandar menjadi narasumber didampingi Kepala Disdagrin Banggai, Natalia Patolemba. (*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved