Sulteng Hari Ini
14 Hari Operasi Zebra Tinombala, Polda Sulteng Pantau Pelanggaran dan Kecelakaan Lalu Lintas
Meski jumlah kasus turun dari 35 pada 2023 menjadi 33 pada 2024, angka korban meninggal justru meningkat dari 12 menjadi 15 orang.
|
Penulis: Zulfadli | Editor: Fadhila Amalia
Zulfadli/TribunPalu.com
OPERASI ZEBRA TINOMBALA 2025 - Polda Sulawesi Tengah menyoroti meningkatnya angka kecelakaan serta pelanggaran lalu lintas yang melibatkan pengendara di bawah umur menjelang pelaksanaan Operasi Zebra Tinombala 2025.
Ia meminta anggota mengedepankan tindakan berbasis ETLE dan blanko teguran di lapangan.
Baca juga: Harga Emas Hari Senin 17 November 2025, Emas Antam Naik Tipis di Awal Pekan, Segram Rp2,351,000,00
“Saya ulangi, lakukan penindakan pelanggaran lalu lintas menggunakan ETLE, statis maupun mobile,” tegasnya.
Helmy juga mengingatkan agar anggota tidak melakukan pungli, meningkatkan patroli di titik rawan, serta memperkuat kehadiran polisi di lapangan agar lebih dekat dengan masyarakat
Diketahui, untuk mendukung operasi, Polda Sulteng mengerahkan 728 personel yang tersebar di berbagai titik. (*)
( TribunBreakingNews )
Berita Terkait: #Sulteng Hari Ini
| Pemprov Sulteng Buka Jalan Dokter Muda, UKT Spesialis Dibayai Penuh |
|
|---|
| Reny Lamadjido: Mulai 2026, Pendaftaran Beasiswa Spesialis Terpusat di Aplikasi Berani Cerdas |
|
|---|
| Wagub Sulteng Dorong Dokter Umum Ambil Spesialis Lewat Beasiswa Berani Cerdas |
|
|---|
| Wagub Reny Lamadjido Resmikan Vihara Karuna Dipa: Harapan Baru untuk Kerukunan |
|
|---|
| Mantapkan Konsolidasi, PSI Sulteng Bakal Gelar Rakorwil 19 November 2025 Mendatang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palu/foto/bank/originals/Polda-Sulawesi-Tengah-menyoroti-meningkatnya-angka-kecelakaan.jpg)