Pilkada Banggai 2024
125 Personel BKO Polda Sulteng Dikerahkan Bantu Pengamanan Pilkada Banggai 2024
Adapun jumlah personel BKO Polda Sulteng yakni sebanyak 125 personel yang terdiri dari Brimob 95 personel dan staf 30 personel.
Penulis: Asnawi Zikri | Editor: Regina Goldie
-
Dalam sambutannya, AKBP Putu Hendra mengucapkan selamat datang kepada puluhan personel BKO Polda Sulteng.
“Kabupaten Banggai merupakan wilayah yang kita cintai dan jaga bersama,” ungkapnya.
Selaku orang pertama di Polres Banggai, AKBP Putu Hendra Binangkari memberikan hormat dan terima kasih karena telah hadir memberikan kenyamanan kepada seluruh masyarakat di daerah ini dalam menghadapi Pilkada 2024.
Baca juga: TPS dan Jaminan Perlindungan Suara Rakyat dalam Pilkada Serentak 2024
“Saya sangat menaruh respect kepada teman-teman semua karena sudah rela meninggalkan keluarga untuk menjaga dan memberikan kenyamanan untuk masyarakat Kabupaten Banggai,” terang AKBP Putu Hendra Binangkari.
Dirinya berharap, pelaksanaan proses tahap pengut suara hingga hitung rekap Pilkada serentak 2024 dapat berjalan aman dan damai.
“Selaki lagi terima kasih rekan-rekan atas kehadiran dan semangatnya,” ucapnya. (*)
KPU Banggai Kembali Kalah Lawan Eks Anggota PPK Batui di PTTUN Makassar |
![]() |
---|
Perkara Pidana Pilkada 3 Pejabat Banggai Ngambang, Polisi dan Jaksa Beda Pendapat |
![]() |
---|
Sulianti Murad-Samsul Bahri Mang Resmi Ajukan Gugatan Pilkada Banggai 2024 ke Mahkamah Konstitusi |
![]() |
---|
Ketua KPU Banggai Apresiasi Semua Pihak atas Kelancaran Pilkada 2024 |
![]() |
---|
Koalisi Banggai Hebat Fokus Perjuangkan Keadilan di Mahkamah Konstitusi |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.