Sulteng Hari Ini

Komnas HAM Sulteng Tanamkan Nilai HAM ke Calon Bintara Polri di SPN Labuan Panimba Donggala

Tujuan utama kegiatan ini adalah menanamkan kesadaran dan perspektif HAM sebagai landasan utama dalam menjalankan tugas kepolisian.

Penulis: Robit Silmi | Editor: Regina Goldie
HANDOVER
Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) Perwakilan Provinsi Sulawesi Tengah kembali menjalin sinergi dengan institusi penegak hukum. 

Baca juga: Bappenda Morowali Identifikasi Potensi Pendapatan Tak Tertagih, Afridin: Kami Cari Solusi

Sementara itu, Kepala SPN Polda Sulteng Kombes (Pol) Seminar Sebayang menyambut baik kehadiran Komnas HAM dalam kegiatan tersebut.

Ia menyampaikan apresiasi dan menyebutkan bahwa pemberian materi HAM bagi siswa Diktukba merupakan yang pertama kali dilakukan di lingkungan Polda Sulteng.

“Kami berharap kegiatan ini menjadi awal yang baik untuk membentuk generasi Polri yang humanis pelindung, pengayom, dan pelayan masyarakat,” kata Kombes Sebayang.

Baca juga: Gaji PPPK Paruh Waktu 2025 Mulai Dibayar Bulan Ini, Segini Kisaran Nominalnya

Kegiatan berlangsung dalam suasana interaktif dan penuh semangat.

Para siswa Diktukba terlihat antusias mengikuti sesi tanya jawab yang membahas berbagai contoh penerapan HAM dalam praktik kepolisian.

Komnas HAM Sulteng berharap, nilai-nilai HAM yang telah disampaikan tidak hanya menjadi teori di ruang kelas.

Lebih dari itu, diharapkan dapat menjadi spirit yang mewarnai setiap langkah pengabdian mereka sebagai anggota Polri di masa depan. (*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved